-->

Cara Mengatasi Tidak Bisa Login Supercell ID Clash of Clans

ANONIMCYBER | Hallo sobat clasher, apa kabarnya? semoga baik-baik saja. Kali ini saya akan memposting artikel yang pastinya sangat membantu sobat yaitu mengenai Cara Mengatasi Tidak Bisa Login Supercell ID. Untuk yang belum tahu apa itu Supercell ID? Supercell ID adalah layanan yang memungkinkan Anda melindungi akun game Anda dan dengan mudah memainkan akun Anda di semua perangkat seluler Anda. Setting sekali gratis dan mudah, dan tidak ada kata sandi: saat login kode PIN baru dikirim kepada Anda. Tidak ada kata sandi menghafal lagi!. Untuk yang belum bisa daftar bisa baca Cara Menyambungkan Supecell ID Clash of Clans



Namun nyatanya, banyak pemain Clash of Clans diseluruh dunia kecewa dengan ada Update kali ini. Mungkin sobat juga ada yang merasa kecewa juga karena setelah mendaftar ke Supercell ID, kemudian saat login atau masuk kode verifikasinya dinyatakan salah! padahal sudah sesuai dengan kode yang diberikan oleh supercell lewat email.

Hingga saat ini banyak Clasher yang mengeluh, sedih dan adapula yang tidak ingin lagi bermain Clash of Clans karena Desa akun mereka tidak bisa dimainkan.

Kali ini sobat tak perlu khawatir atau bersedih. Sekarang saya Triknya agar tidak error saat memasukan kode PIN dan sobat bisa memainkan kembali Desa milik sobat. Simak dan langsung coba yah sob.

BACA JUGA UPDATE : CARA MENGHAPUS/PUTUSKAN/MENGEMBALIKAN SUPERCELL ID

Mengatasi Tidak Bisa Login Supercell ID

Pertama, Pada saat ada peringatan "Ups! Kode veifikasi salah. Coba lagi!" seperti gambar dibawah (Langsung ke langkah kedua juga tidak masalah)



Kedua, Sobat keluar dari Clash of Clans, Lalu ke Pengaturan > Aplikasi > Clash of Clans > HAPUS DATA


Setelah itu, masuk ke Clash of Clans klik Tombol Gear dipojok kiri atas lalu klik tombol Terputus Supercell ID. Seperti gambar dibawah ini.


Kemudian klik Masuk lalu isi email desa sobat. jangan lupa centang kotak Ingat agar tak perlu memasukan kode PIN lagi.


Langkah selanjutnya yaitu verifikasi, Silahkan cek email sobat lalu isikan, klik KIRIMKAN


Selesai. klik KONFIRMASI. Selamat desa sobat dapat diakses kembali seperti semula.



Gimana cukup mudah? jadi begini intinya sobat harus MENGHAPUS DATA Clash of Clans agar tidak terjadi error dan aplikasi tersebut jadi lebih Fresh.

Itulah Cara Mengatasi Tidak Bisa Login Supercell ID Clash of Clans. Cukup sekian artikel kali ini sobat jangan berkecil hati lagi, semoga bermanfaat. Terimakasih

Kata Kunci :

  • Cara Mengatasi Tidak Bisa Login Supercell ID
  • Error login Clash of Clans
  • Mengatasi Ups! Kode veifikasi salah. Coba lagi! pada PIN COC
  • Mengatasi tidak bisa masuk COC
  • Masuk/Login Supercell ID Error


Jika langkah kurang dipahami atau yang lainnya bisa tanyakan diklolom komentar dibawah ini. jangan lupa share yah sob!

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter